Ahok/foto: beritasatu |
Sejumlah partai saat ini tengah mempersiapkan nama-nama dalam bursa pemilihan calon gubernur dan calon wakil gubernur (Cagub-Cawagub) DKI Jakarta 2017. Di antaranya adalah Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDIP) yang menginginkan pasangan Ahok-Djarot tetapi maju dalam pemilihan cagub-cawagub DKI 2017 nanti.
Disebutkan oleh ketua DPP PDIP Hendrawan Supratikno bahwa alasan partai mengusulkan Ahok-Djarot tetap memimpin DKI Jakarta ini karena Ahok dinilai sebagai pemimpin yang tegas dan suka meledak-ledak (baca: marah-marah) bila ada hal yang tidak disiplin dalam urusan birokrasi. Sementara itu, Djarot memimpin dengan gaya yang kalem. Keduanya saling melengkapi.
"Di DKI butuh yang keras tanpa kompromi", kata Hendrawan.
#So, bagi Anda warga ibukota bagaimana menurut Anda?
Tidak ada komentar:
Posting Komentar